Sabtu, 08 Desember 2012

Fotografi

Fotografi adalah sebuah bentuk seni yang luas, mencakup lebih dari sekedar landscape, potrait atau fotografi glamor saja, fotografer profesional dan amatir dapat mendukung tipe fotografi tertentu, sementara seorang fotografer profesional dapat bekerja dalam foto jurnalistik, amatir mungkin sangat tertarik pada macro photography. Baca terus untuk mengetahui lebih banyak tentang berbagai jenis fotografi. 

berikut jenis jenis fotografi  :

Micro photography
Microphotography menggunakan kamera khusus dan mikroskop untuk menangkap gambar subyek yang sangat kecil. Kebanyakan aplikasi micro photography paling cocok untuk dunia ilmiah. Misalnya, micro photography digunakan dalam disiplin ilmu yang beragam seperti astronomi, biologi dan kedokteran.
 
Advertising Photography
Karena fotografi memainkan peran penting dalam periklanan, fotografer profesional banyak mengabdikan karier mereka untuk fotografi iklan. Kebutuhan untuk menyalin iklan unik dan eye-catching berarti fotografer dapat bekerja dengan beberapa jenis fotografi, termasuk macro photography dan fotografi glamor.
 
Travel Photography
Fotografi perjalanan dapat span beberapa kategori fotografi, termasuk iklan, film dokumenter atau fotografi vernakular yang menggambarkan rasa terutama lokal atau historis. Seorang fotografer perjalanan dapat menangkap nuansa lokasi dengan baik lanskap dan potret.
 

Action Photography
Action Photography biasanya dilakukan pada fotografi olahraga, mengambil object-object yang bergerak cepat dan fotografi jenis ini di golongkan pada fotografi yang paling menarik dari fotografi. Seperti halnya tindakan seorang fotografer olahraga yang baik harus tahu subjek nya cukup baik untuk mengantisipasi kapan harus mengambil gambar. Aturan yang sama berlaku untuk fotografer yang mengambil gambar aksi hewan di alam atau pesawat lepas landas.
 
jangan lewatin ya petualangan kalian semua guys di pecinta alam bareng putra okay :D

Rabu, 28 November 2012



Rock / Wall Climbing
Rock Climbing adalah olahraga extreme yang kegiatannya berupa pemanjatan pada tebing batu maupun tebing buatan.Meskipun olahraga ini di bilang extreme , tetapi olahraga ini aman apabila dilakukan dengan memperhatikan prosedur.

A. Struktur pada Tebing
  1. Face : Muka tebing / dinding yang vertikal
  2. Overhang : Dinding / tebing yang condong kedepan melebihi 90 derajat
  3. Roof : Bagian tebing / dinding yang mengahadap ke bawah
  4. Corner : Dua sisi tebing / dinding yang berhimpit dan membentuk 90 derajat
  5. Top : Bagian tebing / dinding yang paling atas
B. Istilah dalam pemanjatan
  1. Climber : Orang yang melakukan pemanjatan
  2. Belayer : Orang yang mengamankan pemanjatan dengan tali karmantel
C. Aba-aba pemanjatan
  1. Belay On : Memberi tahu pemanjat bahwa belay sudah siap
  2. Full : Memberi tahu belayer untuk mengencangkan tali
  3. Slack : Memberi tahu belayer untuk mengendorkan tali
  4. Blay Off : Menandakan belayer telah selesai dan pemanjat tidak memerlukan lagi
D. Alat-alat pemanjatan
  1. Tali Karmantel
  2. Harnest
  3. Figure eight
  4. Calk bag
Silahkan mencoba ya guys tapi inget harus sesuai prosedure biar aman hehehehe sorry nih ya guys baru posting posting lagi.

Kamis, 22 November 2012

Kode etik pecinta alam Indonesia dicetuskan dalam kegiatan Gladian Nasional Pencinta Alam IV yang dilaksanakan di Pulau Kahyangan dan Tana Toraja pada bulan Januari 1974. Gladian yang diselenggarakan oleh Badan Kerja sama Club Antarmaja pencinta Alam se-Ujung Pandang ini diikuti oleh 44 perhimpunan pecinta alam se Indonesia.


Kode etik pecinta alam Indonesia ini, sampai saat ini masih dipergunakan oleh berbagai perkumpulan pecinta alam di seluruh Indonesia.
 Bunyi dari kode etik pecinta alam Indonesia adalah sebagai berikut:

Pecinta Alam Indonesia sadar bahwa alam beserta isinya adalah
ciptaan Tuhan Yang Maha Esa
Pecinta Alam Indonesia adalah bagian dari masyarakat
Indonesia sadar akan tanggung jawab kepada Tuhan, bangsa, dan
tanah air
Pecinta Alam Indonesia sadar bahwa pecinta alam adalah sebagian
dari makhluk yang mencintai alam sebagai anugerah yang Mahakuasa

Sesuai dengan hakekat di atas, kami dengan kesadaran
menyatakan :

  1. Mengabdi kepada Tuhan Yang Maha Esa
  2. Memelihara alam beserta isinya serta menggunakan sumber alam
    sesuai dengan kebutuhannya
  3. Mengabdi kepada bangsa dan tanah air
  4. Menghormati tata kehidupan yang berlaku pada masyarakat
    sekitar serta menghargai manusia dan kerabatnya
  5. Berusaha mempererat tali persaudaraan antara pecinta alam
    sesuai dengan azas pecinta alam
  6. Berusaha saling membantu serta menghargai dalam pelaksanaan
    pengabdian terhadap Tuhan, bangsa dan tanah air
  7. Selesai                             
Disyahkan bersama dalam
Gladian Nasional ke-4
Ujung Pandang, 1974
 
Kita harus paham atas apa yang sudah di sahkan itu adalah pedoman kita sebagai pecinta alam,kita semua adalah keluarga atau saudara.
  

Olah Raga Arus Deras

Hai guys... gua putra mau posting posting lagi nih buat para rimba semua .

Kali ini gua mau kenalin yang namanya ORAD (Olah Raga Arus Deras).Orad ini merupakan salah satu kegiatan alam terbuka yang beresiko cukup tinggi guys.Untuk menghindari resiko itu kita perlu berlatih secara teknis,trampil maupun kita harus lebih tau pengetahuan nya.
Oh iya guys,membicarakan ORAD gak lepas dari :
  1. AIR
  2. PERAHU
  3. KESELAMATAN
  • Air,mempelajari air mengalir dari hulu ke hilir sungai,merupakan hal yang penting diketahui sebelum kita berolahraga arus deras.Dimana kateristik sungai di daerah hulu sangat berbeda dengan daerah hilir.Hal ini disebabkan  oleh gradien(kecuraman),bentuk dasar sungai & volume air yang mengalir (debit air)
  • Perahu,perahu yang di gunakan dalam ORAD bukan hanya sekedar yang bisa mengembang tapi juga dapat mengeluarkan air secara otomatis,dapat melakukan manuver dengan cepat,kokoh,dan mempunyai 4 tabung udara yang saling mendukung.
  • Keselamatan,dalam keselamatan kita harus menggunakan pelampung,helm,tali,carabiner dll.

Rabu, 21 November 2012

PENGERTIAN PECINTA ALAM

Hai para rimba ..
Gua dari salah satu amggota pecinta alam SMAN 1 CIKARANG PUSAT dengan organisasi yang namanya CICAC (CIkarang Center Adventure Club).Gini guys gua mau kasih tips-tips pecinta alam nih,ikutin terus ya guys.

Gini guys jadi,Pecinta alam yaitu "orang yang sangat suka akan alam".ada beberapa kegiatan dalam pecinta alam :
1.Pendakian Gunung.
 saat kita ingin pendakian gunung kita harus mempersiapkan peralatan pendakian gunung,seperti:
  1. Cariel atau Ransel/daypack : Ransel yang sangat kuat,ringan,dan terbuat dari bahan yang tahan air.
  • Sepatu Gunung : sepatu yang di gunakan saat pendakian gunung harus memiliki syarat syarat sebagai berikut:
  • terbuat dari bahan yang kuat dan pemakaiannya tidak terasa disakiti.
  • melindungi kaki sampai mata kaki untuk mencegah     bahaya.
2.Pakaian Gunung
terdiri dari : 
  1. baju gunung,harus menggunakan pakaian yang nyaman di pakai.
  2. celana gunung : terbuat dari bahan katun , desain celana memberikan ruang gerak , mempunyai saku yang cukup .
Itu adalah kebutuhan yang paling pertama guys dalam melaksanakan pendakian gunung.